SMA Pembangunan Laboratorium UNP

CEK KESEHATAN GRATIS





Hari ini smansayang kedatan tim dari puskesmas sungayang guna melakukan cek kesehatan bagi siswa smansayang
Program CKG Sekolah:
Ini adalah program nasional Kementerian Kesehatan yang bertujuan mengidentifikasi faktor risiko kesehatan, deteksi dini penyakit, dan mendorong tumbuh kembang anak secara optimal.
Target Usia:
Program ini menyasar anak usia sekolah dari SD hingga SMA, atau rentang usia 7-17 tahun.
Jenis Pemeriksaan:
Pemeriksaan meliputi pengukuran tinggi dan berat badan, pemeriksaan gigi, indera (mata dan telinga), tekanan darah, deteksi anemia, dan gangguan tumbuh kembang.
Penyelenggaraan:
Pemeriksaan dilakukan langsung di sekolah oleh petugas puskesmas dan dinas kesehatan.
Hasil Pemeriksaan:
Hasil dapat diakses melalui aplikasi SATUSEHAT Mobile.


 

Posting Komentar

MKRdezign

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget